Welcome to Poliban Press
Home

Book Detail

Details of DASAR LOGIKA ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN DENGAN BAHASA C++
Book Name: DASAR LOGIKA ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN DENGAN BAHASA C++
Author: Sri Haryati
Publisher: Poliban Press
Category: Computer
ISBN (Print): 978-623-7694-91-5
ISBN (Electronic): 978-623-7694-92-2


Book description

Pengertian algoritma merupakan urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis. Algoritma yang dapat menyelesaikan suatu permasalahan dalam waktu yang singkat memiliki tingkat kerumitan yang rendah, sementara algoritma membutuhkan waktu lama untuk menyelesaikan suatu masalah membutuhkan tingkat kerumitan yang tinggi.
Definisi dari algoritma sangat lekat dengan kata logika, ya itu kemampuan seorang manusia untuk berpikir dengan akal tentang suatu permasalahan menghasilkan sebuah kebenaran, dibuktikan dan dapat diterima akal, logika seringkali dihubungkan dengan kecerdasan, seseorang yang mampu berlogika dengan baik sering orang menyebutnya sebagai pribadi yang cerdas. Dalam menyelesaikan suatu masalah pun logika mutlak diperlukan untuk menyelesaikan permasalahan tersebut.


Please log in to write a review.